Friday, December 10, 2010

Hubungan Franchise dengan Bisnis Retail

Mengahadapi tingkat persaingan yang tinggi & menghadapi permintaan konsumen yang begitu besar, Bisnis retail yang sudah ada & mapan memberikan peluang / kesempatan kepada masyarakat untuk bekerja sama dengan konsep usaha yang sudah dimilikinya. Hal ini memberikan keuntungan kepada kedua belah pihak, dimana pemberi waralaba mendapatkan keuntungan dari franchise & Royalty fee yang dibebankan kepada investor. Sedangkan Investor mendapatkan keuntungan dari ide ide usaha yang siap meregenerasikan profit profit kepada investor.
Dalam bisnis kemitraan hal yang sama kurang lebih terjadi, tetapi biaya franchise dan Royalty tidak dibebankan kepada investor, tetapi produk / jasa yang dijual harus disupply oleh Mitra utama dalam bisnisnya.

No comments:

Post a Comment